Pemandangan Pelangi ini terekam juga di kamera kami, KM Zero Resort. Pelangi pada Jumat sore, 3-April-2015 menambah keindahan dari pemandangan terbaik kami, pemandangan dari Gunung Pancar Sentul.


Promo Spesial Akhir Maret 2015.
Cuma 5 Hari saja!!!!!!!
Yuk buruan reservasi, terbatas lho.
Kapan lagi ada diskon gede2an dan minimal peserta cuma 10 orang aja lagi. Yuk buruan contact official CP kami 🙂
Waroeng Cemal Cemil, Hadir melengkapi fasilitas KM Zero Resort Sentul, dengan beragam pilihan makanan dan minuman yang enak dan unik.
Harga sangat sangat terjangkau mulai dari 5,000 IDR s.d 23,000 IDR. Sambil menikmati alam, dan menunggu makanan di Waroeng ini kalian juga dapat main games-games tradisional seperti congklak, ular tangga, dan sebagainya.
Untuk tamu yang hanya sewa penginapan (permanent camp/bamboo house/villa/tenda dome) sekarang tidak perlu repot cari makan, karena Waroeng Cemal Cemil hadir melayani mulai pukul 08.00 pagi s.d 09.00 malam setiap hari nya 🙂